DETAILING INTERIOR

Proses pembersihan Interior Mobil yang meliputi plavon, jok, doortrim, dasboard, karpet, sela-sela AC, ruang sela pintu, kaca dalam dan bagasi secara menyeluruh.